Selasa, (01/03/2022) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan mengadakan Kuliah Umum secara Online yang diikuti seluruh Mahasiswa dan Dosen Se-Fakultas Tarbiyah dan keguruan, dan juga dihadiri oleh Rektor UIN SUSKA Riau dalam hal ini diwakili oleh Wakil Rektor III Bapak Dr. Edi Irwan, M,Sc. Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Bapak Dr. H. …
Read More »PENGUMUMAN SURAT EDARAN SISTEM PERKULIAHAN FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN SEMESTER GENAP T.A 2021/2022
VII SEMESTER SELESAI S1? SIAPA TAKUT
Selamat dan Sukses kepada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi tahun 2018 yang telah menyelesaikan studinya di Semester VII. Suatu kebanggaan yang sangat luar biasa bagi Keluarga Besar Pendidikan Ekonomi, sebanyak 13 orang mahasiswa yang telah selesai menjalankan studinya kurang dari 4 tahun, tepatnya di Semester VII. Adapun mahasiswa yang menyelesaikan studi selama …
Read More »PENDIDIKAN EKONOMI IKUT MENSUKSESKAN PROGRAM PERMATA PTKIN
Rabu, (16/02/2022). Fakultas Tarbiyah dan Keguruan mengadakan pertemuan seluruh Ketua Jurusan, Sekretaris Jurusan serta Operator Permata secara offline di Aula Lantai 3 Fakultas Tarbiyah dan Keguruan untuk Bimbingan Teknik Operator Program PERMATA PTKI tersebut sebagai lanjutan kegiatan Sosialisasi Pertukaran Mahasiswa Tanah Air (PERMATA) PTKI pada tanggal 14/02/2022. Dalam pertemuan ini …
Read More »SOSIALISASI PERTUKARAN MAHASISWA TANAH AIR (PERMATA) PTKI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN SUSKA RIAU
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di awal tahun 2020 telah mengeluarkan empat kebijakan mengenai Pendidikan Tinggi yang terangkum dalam Merdeka Belajar-Kampus Merdeka, diantaranya mengenai pembukaan Program Studi baru, sistem akreditasi perguruan tinggi, perguruan tinggi negeri badan hukum, dan hak belajar 3 semester di luar Program Studi. Senin, 14/02/2022. Fakultas Tarbiyah dan …
Read More »