Ja’Far Susanto Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Menjadi Pengawas Sekolah Uji Coba Instrumen Akademik Kemendikbud

Pengawas Sekolah adalah Jabatan Fungsional yang mempunyai ruang lingkup tugas, tanggung jawab dan wewenang untuk melaksanakan kegiatan pengawasan akademik dan manajerial pada satuan pendidikan. Pada kegiatan ini Ja’far Susanto mahasiswa semester 6 dari Pendidikan Ekonomi mendapat tugas untuk mengawas di sekolah yang sangat luar biasa yaitu di SMP DARMA YUDHA PEKANBARU yang terakreditasi A dan sekolah tersebut merupakan sekolah terbaik di Pekanbaru. ia pun merasa sangat bangga karena bisa berjumpa dengan guru, kepala sekolah, serta staf yang sangat luar biasa, seperti ketika berbicara dengan siswa mereka membiasakan berbicara kepada siswa dengan bahasa Inggris, bukan hanya bahasa Inggris, tetapi mereka belajar juga bahasa Mandarin, serta kepala sekolah yang sangat hambel dan guru yang sangat baik, dan menerima kedatangan Ja’far sebagai pengawas uji coba instrumen akademik yang dari Kemendikbud sendiri, 3 hari Ja’far ditugaskan. hal ini merupakan pengalaman yang tidak akan terlupakan.

Surat Univ- Uji Coba Instrumen Akademik Tahap 1

About indah wati

Check Also

Mendorong Mahasiswa Lulus Tepat Waktu, Prodi Pendidikan Ekonomi Lakukan Workshop Akselerasi Penulisan Skripsi

Mahasiswa merupakan subjek yang membutuhkan perhatian penuh dalam perguruan tinggi. Hal ini disebabkan banyak mahasiswa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *